Introduction to Kotlin

Kotlin adalah bahasa pemrograman yang di rilis oleh Google sebagai support untuk android. Kotlin sendiri dibuat oleh Jetbrains, sebuah perusahaan dibalik IntelijIDEA, yaitu sebuah IDE Java yang populer. Jetbrains sendiri banyak membuat aplikasi menggunakan java, dan pada titik tertentu mereka memutuskan untuk membuat bahasa pemrograman sendiri yang interopable terhadap java. Disiniliah kotlin lahir.
Sama dengan saudaranya Java, Kotlin berjalan di atas JVM. Ketika menjalankan aplikasi kotlin, kotlin runtime juga harus di distribusikan.

Hello World

Kotlin
Copy
package id.ciazhar.kotlin fun main(args : Array<String>){ println("Hello World !!!") }

Standard Library

Berdasarkan code hello world di atas bisa dilihat tidak ada package yang di import. API seperti println dan Array juga tidak di import. Hal ini dikarenakan karena secara default method tersebut sudah di import secara otomatis dari kotlin standard library. Untuk lebih detailnya bisa dilihat di Laman Standard Library Kotlin. Berikut package package yang di import secara default :